Siapa yang tidak kenal dengan Mangaka yang satu ini? Penulis manga atau mangaka ini telah menjadi salah satu mangaka populer semenjak suksesnya 'Naruto' di Jepang, bahkan telah mendunia hingga saat ini.
Manga yang pernah disukainya adalah Doraemon, Gundam, Dr. Slump, dan Dragonball.
Kishimoto menyelesaikan komik pertamanya ketika ia duduk di kelas XI. Komik perdananya itu berisi 31 halaman. Kishimoto juga sempat ditolak oleh penerbit, tetapi ia tidak pernah putus asa dan tetap tekun berusaha. Dan akhinya salah satu karyanya (Naruto) terbit di majalah Shonen jump edisi ke -43 november 1999 dan menerima penghargaan "hop step".
Hebatkan??..kerja keras dan pantang menyerah memang menjadi syarat wajib demi meraih impian^^. Semoga dapat menginspirasi kalian. Ganbatte!!
cr. picture from google
cr. picture from google

0 komentar:
Posting Komentar